Kebutuhan akan website kian hari kian bertambah. Ya, para pemilik usaha baik itu usaha yang berskala kecil, menengah ataupun skala besar, mereka sudah menyadari akan pentingnya keberadaan website untuk usaha mereka.

Tentu saja hal ini suatu hal yang amatlah baik bagi perkembangan bisnis dan perkembangan ekonomi di Indonesia. Dan dengan kebutuhan website yang kian meningkat, maka kebutuhan akan hosting dan domain pun kian meningkat.

Untuk membuat atau membangun sebuah website diperlukan domain dan hosting.

Apa itu Hosting

Hosting adalah suatu tempat atau ruang untuk menyimpan aneka file yang terkait dengan website, baik itu file berupa gambar, teks, audio ataupun video. Jadi hosting amatlah diperlukan dalam pembuatan website.

Apa itu domain

Kalau hosting adalah ruang penyimpanan, maka domain adalah nama atau alamat website itu sendiri. Misalnya nama domain website dvipantara adalah www.dvipantarahosting.com – nama domain website Simple c adalah www.simplec.id , www.simple-c.cc , www.c-4webdesign.com dan seterusnya.

Bila Anda membutuhkan domain dan hosting untuk keperluan membuat website bisnis Anda, Anda bisa mendapatkannya di Dvipantara Hosting, penyedia jasa hosting dan domain yang berdomisili di bilangan Jakarta tepatnya Jakarta Selatan.

Paket-paket Hosting Bagus yang bisa Anda Andalkan

Dvipantara Hosting menyediakan aneka paket hosting bagus yang bisa Anda andalkan.  Paket hostingnya tersedia paket hosting plesk dan paket hosting cpanel. Keduanya bisa Anda andalkan untuk membangun website Anda.

Harga yang dipatoknya pun amat terjangkau mulai dari Rp. 100 ribu. Atau bila Anda ingin mengethui lebih lanjut fitur-fitur dari tiap paket, silakan langsung mengunjungi website Dvipantara Hosting